29.6.16

Cathy Doll Aura Whitening Serum Foam Cleanser & Sweety Recipe Mask Sheet Review

Halo pretties!  
Hari ini aku mau melakukan quick review dan first impression 2 produk terakhir yang aku punya dari kosmetik korea, Cathy Doll. Tapi sebelumnya aku mau sedikit jelasin lagi tentang Cathy Doll dulu, karena masih banyak orang-orang yang beranggapan kalau Cathy Doll ini produk Thailand. 


Seperti yang sudah pernah aku jelasin di postingan pertamaku tentang review salah satu produk Cathy Doll, Cathy Doll ini purely kosmetik korea, dibuat dan diformulasi di Korea. Kenapa packagingnya ada tulisan Thailand dan banyak di review sama beauty blogger Thailand? Jadi, produk Cathy Doll ini target utama pemasarannya adalah Thailand dengan distributor utamanya KARMARTS, that's why Cathy Doll ini lebih terkenal di Thailand. 

26.6.16

Cathy Doll Ready 2 White One Day Whitener Lotion Review


Halo pretties!
Beberapa minggu yang lalu aku sempat mereview whitener body lotion dari rangkaian series Ready 2 White dari brand Kosmetik Korea, Cathy Doll dan aku puas banget sama hasil instant whiteningnya, kalau kalian belum baca reviewnya, bisa dilihat disini

Produk di series Ready 2 White ini ada beberapa macam, seperti face lotion, mousse cleanser, body cleanser, cream pack, dll. Dan yang kali ini akan aku review adalah facial lotionnya, Ready 2 White One Day Whitener Lotion yang so far jadi produk Cathy Doll favorite aku akhir-akhir ini. So, untuk kalian yang penasaran sama review produk ini silahkan read more^^


17.6.16

Makeup Look: Get Ready With Summer!

Hello pretties!
Back again with me, Riska, on sincerelyriska.blogspot.co.id. Today, I'm not gonna review a product as usual, but I want to share my eyelook creation. This is not a make-up tutorial (but maybe in the future I will share some make-up or look tutorials or some diys). I'm using my first eyeshadow palette ever, BH Cosmetics 60 Day & Night Eyeshadow Palette that I bought 4 months ago. 


So, please read more and enjoy this post :)

14.6.16

A Small Note from Cikamadong


Halo temen-temen!
Tidak seperti biasanya, hari ini aku mau cerita sedikit pengalaman aku di P2M atau Pengabdian Pada Masyarakat yang diadakan oleh himpunan aku, ESA (English Students' Association). Karena tahun lalu aku gak ikut P2M, so aku putuskan buat ikutan P2M tahun ini, ya itung-itung buat cari pengalaman untuk nanti KKN (Kuliah Kerja Nyata). Lokasi P2M tahun ini adalah Kampung Cikamadong, Desa Banjaran Wetan, Kecamatan Banjaran, Kabupaten Bandung, tempat yang susah banget kedeteksi sama google. Selama kurang lebih seminggu disana (dari tanggal 4-10 Juni 2016), kita semua (secara berkelompok) tinggal di rumah warga atau biasa disebut kostan. 

12.6.16

Cathy Doll Whitening Sunscreen L-Glutathione Magic Cream Review


Halo pretties! 
Hari ini aku mau review produk lagi dari salah satu brand kosmetik Korea, Cathy Doll yaitu Whitening Sunscreen L-Glutathione Magic Cream yang aku dapet dari acara Cathy Doll Meet & Greet di Jakarta sekitar satu bulanan yang lalu. Magic Cream ini merupakan sunscreen lotion sekaligus whitener untuk kulit. Produk ini jadi salah satu produk Cathy Doll favorite aku lho dan sering banget aku pakai kalo keluar rumah terutama ngampus. 

Yuk read more untuk ulasan selengkapnya^^